Kaum Vegetarian Jauh Lebih Rendah Resikonya Terkena Diabetes Tipe 2.
Penelitian menunjukkan bahwa kaum vegetarian memiliki resiko Diabetes Tipe 2 yang jauh lebih rendah daripada non–vegetarian. Ada keterkaitan antara konsumsi daging dan kejadian diabetes setelah faktor lain penyebab diabetes diperhitungkan seperti berat badan, kegiatan fisik, dan pola makan. Continue reading →